Lapas Ambarawa hadiri Sertijab Kapolsek Ambarawa

    Lapas Ambarawa hadiri Sertijab Kapolsek Ambarawa
    Lapas Ambarawa hadiri Sertijab Kapolsek Ambarawa

    SEMARANG - Lapas Ambarawa hadiri Serah Terima Jabatan dan Kenal Pamit Kepala Kepolisian Sektor Ambarawa, Sabtu (26/11/2022). 

    Kalapas Ambarawa Agus Heryanto menyampaikan Kepala Kepolisian Sektor Ambarawa berganti Pimpinan dari AKP Wigiyadi kepada AKP Abdul Mufid yang dilaksanakan di Gedung Serba Guna Gotong Royong Ambarawa.

    "Dengan bergantinya Kepala Kepolisian Sektor Ambarawa hubungan Aparat Penegak Hukum (APH) khususnya Lapas Ambarawa dengan Polsek Ambarawa dapat tetap terjaga dan lebih baik lagi kedepannya karena kerjasama antar Intansi sangatlah diperlukan khususnya bagi Lapas Ambarawa untuk membantu pengamanan maupun sambang patroli agar keamanan di dalam Lapas Ambarawa tetap terjaga, " jelasnya. 

    Lebih lanjut, Kalapas Ambarawa Agus Heryanto, mengatakan, Sudah banyak kegiatan yang dilakukan antara Lapas Ambarawa dengan Polsek Ambarawa salah satunya bantuan pengamanan dan pengawal pemindahan Narapidana dan pengamanan Hari Besar Nasional Idul Fitri, Natal dan Tahun Baru sehingga tetap terjaga keamanan dan ketertiban di dalam Lapas.

    Kegiatan serah terima jabatan dan kenal pamit Kepala Kepolisian Sektor Ambarawa dihadiri oleh Forkompicam, tokoh masyarakat dan tokoh Agama di wilayah Ambarawa dan Lapas Ambarawa dihadiri oleh Kasi ADM. Kamtib dan Kaur Kepegawaian dan Keuangan.

    (LASAMBAWA).

    jawa tengah semarang ambarawa kemenkumham jateng kemenkumham lapas ambarawa kalapas ambarawa berita lapas ambarawa terkini berita kemenkumham terkini berita kemenkumham jateng terbaru berita informasi lapas dan rutan terbaru
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    18 Mahasiswa Patologi Unes Semarang lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Suruh Bersama Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami